Soal Kritik BEM KM UGM, Jokowi Ingatkan Etika dan Sopan Santun Ketimuran

 Presiden Joko Widodo mengingatkan semua pihak mengenai adanya etika dan sopan santun ketimuran dalam menyampaikan kritik atau pendapat.

Gibran Blusukan ke Pasar Rumput, Curhat Pedagang: Mas Turunin Harganya

Calon Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka melanjutkan kampanyenya di Jakarta, Senin, dengan agenda blusukan ke Pasar Rumput di Manggarai dan berdialog dengan warga.

Khofifah Beri Sinyal Dukungan, TKN Prabowo-Gibran: Matur Nuwun Bu Nyai Gubernur

Sekretaris Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Nusron Wahid, menyampaikan terima kasih dan merasa optimistis atas sinyal dukungan yang disampaikan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa untuk pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 tersebut.

Warga Tegal Jabodetabek Beri Dukungan untuk Prabowo-Gibran

Pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka mendapat dukungan dari warga Kabupaten Tegal yang tinggal di Jabodetabek dan tergabung dalam kelompok relawan Jakwire Prabowo Gibran.

Kapten Timnas Amin Sebut Dukungan Terus Berdatangan

Kapten Tim Nasional (Timnas) Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN), Muhammad Syaugi, mengatakan dukungan terhadap pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1 itu terus berdatangan dan menambah keyakinan AMIN memenangi Pilpres 2024.

Kunjungi Ponpes Al Baghdadi, Gibran Minta Doa Restu

Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka meminta doa dan restu kepada jamaah Pondok Pesantren (Ponpes) Al Baghdadi

Hari Ini Mahfud Berkunjung ke Bandung

Cawapres nomor urut 3 Mohammad Mahfud Mahmodin alias Mahfud Md mengisi hari ke-12 kampanye dengan menyambangi masyarakat di Kota Bandung, Jawa Barat.

Hari Ini Anies Kampanye di Jabar dan Muhaimin Sumut

Adapun Anies dijadwalkan berkampanye di tiga wilayah di Jawa Barat, yakni Kuningan, Cirebon, dan Indramayu

Amnesty International Indonesia: PR Capres Soal HAM Banyak

Amnesty International Indonesia mengatakan masih banyak pekerjaan rumah (PR) bagi para pasangan calon presiden dan wakil presiden (paslon) peserta Pemilu 2024 untuk menuntaskan masalah hak asasi manusia (HAM)

Jurus Prabowo-Gibran Atasi Pengangguran Kaum Muda

meningkatkan lapangan pekerjaan berkualitas untuk mengatasi pengangguran di kalangan kaum muda.meningkatkan lapangan pekerjaan berkualitas untuk mengatasi pengangguran di kalangan kaum muda