Mendikdasmen: Wujudkan Indonesia Emas 2045 Perlu Penguatan Kualitas Pendidikan di Segala Lini

"Dalam mewujudkan Indonesia Emas 2045, maka kita memang harus memperkuat kualitas pendidikan dasar, pendidikan menengah, bahkan pendidikan prasekolah".

Gelar Operasi Pekat Maung 2025 Polda Banten Amankan 492 Preman

Dalam konferensi persnya Wakapolda Banten Brigjen Hengki mengatakan dari jumlah tersebut, 63 pelaku telah ditetapkan sebagai tersangka sementara 429 orang dalam pembinaan.

Ketua DPR Minta Pemerintah Lakukan Pengawasan Ketat Konten-konten Digital, Termasuk Game Online

“Pengawasan yang ketat terhadap konten hiburan dan konten-konten digital, termasuk game online, harus semakin diperkuat. Pemerintah wajib memastikan ruang digital yang aman bagi anak dengan sejumlah pendekatan”.

Hujan Diprakirakan Turun di Sejumlah Kota Indonesia

BMKG memprakirakan hujan masih berpotensi turun di sejumlah kota di Indonesia dengan beragam intensitas pada akhir pekan ini

Ratusan Pelaku Premanisme Ditangkap Polda Jabar

“36 dari 44 target operasi berhasil diungkap atau setara dengan 81,82 persen dari total target yang ditetapkan. Kami juga mengamankan 109 pelaku non-target dan mencatat 98 korban,”

Sinergi Kemenpar-Kemenkop Perkuat Peran Pokdarwis dalam Pengembangan Pariwisata

mengembangkan sektor pariwisata melalui Kelompok Sadar Desa Wisata (Pokdarwis) yang dapat dikelola dan ditingkatkan statusnya menjadi pengelola Koperasi Merah Putih

Salah dan Russo Pemain Terbaik Tahun Ini Versi FWA

Salah meraih penghargaan pria FWA dengan 90 persen suara dari lebih dari 900 anggota, setelah memimpin Liverpool meraih gelar Liga Premier ke-20

Per 10 Mei Harga BBM Mengalami Penurunan Harga

Harga BBM dari berbagai badan usaha mengalami penurunan pada Mei 2025. PT Pertamina (Persero), Shell Indonesia, BP-AKR, dan Vivo Energy Indonesia

Wacana Penulisan Ulang Sejarah, Anggota DPR: Harus Libatkan Ahli dan Transparan

Sebab itu, penulisan ulang sejarah perlu dilakukan untuk menghadirkan narasi yang lebih adil, lengkap, dan objektif.

Pesan Perdamaian Paus Leo XIV Sejalan dengan Nilai-nilai Pancasila

Prasetyo Hadi mengatakan bahwa Presiden Prabowo Subianto akan segera memberikan upacan selamat untuk Paus baru melalui keterangan resminya.

Inilah Harapan Menag kepada Paus Leo XIV

Menag Nasaruddin Umar mengucapkan selamat atas terpilihnya Kardinal Robert Francis Prevost sebagai Paus ke-267.

Nintendo Proyeksikan Penjualan Switch 2 Capai 15 Juta Unit Hingga Maret 2026

Dalam laporan keuangan terbarunya, Nintendo memperkirakan penjualan konsol terbarunya yakni Switch 2 sebanyak 15 juta unit hingga Maret 2026, lebih rendah dari prediksi analis yang mencapai 16,8 juta unit.

Kemenag RI Harap Paus Terpilih Komitmen Lanjutkan Deklarasi Istiqlal

Kemenag RI mengucapkan selamat atas terpilihnya, Kardinal Robert Francis Prevost (Paus Leo XIV) sebagai pimpinan umat Katolik dunia.