Belum tuntasnya persoalan tersebut bukan karena kekurangan perangkat teknis atau ketiadaan orang-orang yang bekerja sungguh-sungguh, tapi karena political will setengah hati.
Kunjungan Presiden Prabowo untuk menghadiri sejumlah pertemuan strategis dan kunjungan ini juga menjadi bagian dari upaya penguatan diplomasi Indonesia di tingkat global.
Pemerintah menargetkan program MBG mampu menjangkau sebanyak 82 juta penerima manfaat. Untuk itu diperlukan kesiapan pasokan pangan yang menyuplai ke Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG).
Anwar Abbas menyampaikan hal tersebut merespon polemik komedi Mens Rea yang dibawakan Pandji Pragiwaksono yang berujung pada pelaporan ke Polda Metro Jaya.
Bagi Prabowo, mandat UUD 1945 Pasal 33 Ayat 3 UUD 45 sudah sangat jelas, yakni bumi, air, dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh negara dan digunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat.