Jimly : Tim Reformasi Polri Bentukan Presiden dan Kapolri Punya Semangat yang Sama

Tim bentukan Presiden dan tim bentukan Kapolri memiliki semangat yang sama, yakni mempercepat proses reformasi dan memperkuat profesionalisme institusi Polri.

Presiden Dapat Pelecehan Seksual Saat Blusukan

Kepolisian setempat telah mengonfirmasi bahwa pelaku telah ditangkap. Sheinbaum juga menyatakan akan melayangkan tuntutan hukum atas kejadian tersebut.

Presiden Prabowo Terlalu Ambil Resiko Nyatakan Kasus Whoosh Tidak Ada Masalah

Sikap yang tidak transparan ini sehingga publik memiliki pandangan bahwa Presiden Prabowo sedang pasang badan dan melindungi pihak-pihak yang diduga melakukan markup dari proyek tersebut.

Presiden Prabowo Berkeinginan Perpanjang Rute Whoosh Hingga Banyuwangi

Presiden RI Prabowo Subianto menyatakan keinginannya untuk memperpanjang rute Kereta Api Cepat Whoosh Jakarta-Bandung hingga menjangkau ke ujung timur Pulau Jawa, yakni Banyuwangi.

Langgar Gencatan Senjata di Gaza, Presiden Turki: Bukan Sekadar Pelanggaran, Ini Genosida yang Disiarkan Terang-terangan

Presiden Turki menuduh Israel menggunakan kelaparan sebagai senjata mematikan, yang sengaja diarahkan kepada anak-anak di tengah salah satu krisis kemanusiaan terparah di era modern.

Wamenhaj: Penurunan Biaya Haji Bentuk Nyata Komitmen Presiden Prabowo

Dahnil mengatakan bahwa  langkah penurunan BPIH ini tidak lepas dari kerja sama erat antara pemerintah dan DPR, khususnya Komisi VIII.

Said Didu: Keberanian Purbaya atas Perintah Presiden Prabowo

“Saya membaca iya, karena gaya Purbaya bukan gaya fighter dari dulu. Dia gaya tenang, ilmuwan, tapi kok jadi fighter. Saya yakin ini perintah Pak Prabowo,” kata Said Didu.

Paul Biya Kembali Terpilih sebagai Presiden Kamerun di Usia 92 Tahun

Paul Biya, Presiden Kamerun sekaligus kandidat dari Gerakan Demokrasi Rakyat Kamerun (Cameroon People's Democratic Movement), memberikan suaranya di sebuah tempat pemungutan suara di Yaounde, ibu kota Kamerun, pada 12 Oktober 2025. (Xinhua/Kepseu)

China Respon Pernyataan Presiden Marcos Adanya Bahaya di Laut China Selatan

Kementerian Luar Negeri China merespon pernyataan Presiden Filipina Ferdinand Marcos yang mengungkapkan adanya bahaya di Laut China Selatan dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN-Ameriak Serikat di Kuala Lumpur.

Presiden Prabowo Dorong Sinergi Digital ASEAN–Korea

Prabowo Subianto menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-26 ASEAN-Republik Korea

Presiden Prabowo Harap Potensi Digital ASEAN dan Kekuatan Teknologi Korsel Saling Melengkapi

Presiden Prabowo dalam pidatonya menekankan pentingnya memperkuat kemitraan ASEAN-Korea Selatan di tengah tantangan global yang semakin kompleks.

Presiden Prabowo Tekankan Perkuat Kerja Sama Konkret ASEAN dengan Negara Mitra

Presiden Prabowo Subianto menekankan pentingnya memperkuat kerja sama konkret ASEAN dengan negara-negara mitra guna memastikan persaingan bersifat konstruktif.

Sebelum Terbang ke Malaysia dan Korsel Presiden Prabowo Panggil Kapolri

Kapolri mengungkapkan bahwa pemanggilan tersebut, Presiden Prabowo meminta kepada kepada dirinya  untuk menggambarkan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Soal Usulan Soeharto Jadi Pahlawan Nasional, Ketua MPR: Kami Serahkan Kepada Presiden Prabowo

Soal pemberian gelar Pahlawan Nasional, Muzani menyerahkan sepenuhnya kepada Presiden RI Jenderal (Purn) Prabowo Subianto, termasuk tokoh lainnya yang akan diberi gelar pahlawan.

Siap Nyapres di Usia 80 Tahun, Presiden Brasil: Energi Saya Masih Usia 30 Tahun

Lula menjelaskan alasannya kembali maju, karena ingin melanjutkan program kesejahteraan rakyat dan memperkuat hubungan luar negeri Brasil.