Instruksi Presiden Agar Penyaluran Bansos Tepat Sasaran dan Berkelanjutan

langkah strategis Presiden Prabowo menuju Bansos Tepat Sasaran adalah penerbitan Instruksi Presiden Nomor 4 Tahun 2025 tentang penggunaan Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional DTSEN

Instruksi Presiden Soal Prototipe Listrik Pedesaan Tenaga Surya dan Giant Sea Wall

Presiden memerintahkan Danantara untuk membuat prototipe listrik pedesaan berbasis tenaga surya

Gubernur Jabar Instruksikan Evaluasi Sekolah Rawan Roboh

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menginstruksikan seluruh kepala sekolah SMA dan SMK negeri di provinsi itu untuk mengidentifikasi ruang kelas yang rusak atau berpotensi roboh, menyusul insiden ambruknya bangunan SMKN 1 Cileungsi, Kabupaten Bogor.

Presiden Prabowo Instruksikan Jajaran Perkuat Stabilitas Nasional

Presiden Prabowo menekankan pentingnya soliditas antara TNI dan Polri dalam menjaga keamanan

Prabowo Pantau Konflik Iran-Israel dan Instruksikan Selamatkan WNI

Wakil Menteri Sekretaris Negara Juri Ardiantoro menyampaikan bahwa Presiden RI Prabowo Subianto mengikuti perkembangan konflik antara Iran dan Israel dengan cermat.

Patuhi Instruksi 8 Kepala Daerah PDIP dari SumutTidak Ikut Retret di Magelang

Delapan kepala daerah yang dimaksud dari Kabupaten Nias Selatan, Nias Barat, Nias Induk, Gunungsitoli, Humbang Hasundutan, Tebing Tinggi, Serdang Bedagai, dan Tapanuli Tengah.

Sidang Paripurna Kabinet, Jokowi Beri Serangkaian Instruksi ke Para Menteri

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan serangkaian instruksi kepada para menterinya dalam Sidang Kabinet Paripurna terakhir sebelum akhir masa jabatannya pada 20 Oktober 2024.