Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, diperluas dengan menjangkau anak-anak yang belum dan tidak bersekolah, berdasarkan hasil rapat koordinasi virtual antara pemerintah daerah dengan Badan Gizi Nasional (BGN).
Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) menginstruksikan seluruh sekolah pada jenjang pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah untuk melaksanakan Pagi Ceria dan Upacara Bendera secara serentak pada hari pertama efektif masuk sekolah.
Presiden Prancis menuturkan rencana pemerintah mengambil langkah ini karena publik khawatir penggunaan media sosial bagi anak-anak dan remaja berdampak negatif.
Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid menegaskan, lingkungan rumah menjadi garda terdepan perlindungan anak di ruang digital. Penegasan itu disampaikan Menkomdigi pada peringatan Hari Ibu ke-97, di Kantor Kemkomdigi, Jakarta, Senin (22/12/2025).
Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Arifah Fauzi menyampaikan bahwa peringatan Hari Ibu 2025 dilaksanakan secara sederhana. Hal ini dilakukan sebagai bentuk empati atas kondisi bangsa yang tengah berduka.
Studi yang dilakukan para peneliti di Swedia dan Republik Ceko pada tahun 2023 menemukan sejumlah faktor kelahiran terkait dengan sedikit peningkatan risiko demensia di kemudian hari.
Kepada para siswa Menag berpesan dalam kondisi apapun harus selalu mengingat Allah Swt. Dengan selalu mengingat Allah maka kita akan mendapatkan ketenangan dan rasa aman.
Menteri Mu’ti menjelaskan bahwa memiliki banyak teman sangat membantu murid dalam memberikan rasa aman, percaya diri, serta berkembang di lingkungan sosial.
Kecemasan anak terhadap pemeriksaan MRI (magnetic resonance imaging) mendorong ASEAN Foundation, United Way Worldwide dan LEGO Group meluncurkan program "CALM MRI – Fear to Confidence: Learning Through Play with LEGO MRI Scanners".
Laporan medis menyebutkan anak-anak tersebut telah menyelesaikan semua tahap perawatan dan menerima perawatan lengkap selama mereka di sana. Kerabat mereka juga mendapatkan akomodasi dan layanan dukungan.