Koalisi Masyarakat Sipil Minta DPR Tak Buru-buru Bahas RUU KUHAP

Isnur mengungkapkan pihaknya mencatat sembilan masalah krusial yang seharusnya diselesaikan dalam RUU KUHAP.

Anggota Komisi III: Draft Resmi RUU KUHAP Belum Kami Terima

Nasir menegaskan bahwa draft RUU KUHAP yang beredar tersebut bukanlah draft resmi yang akan dibahas Komisi III DPR.

Jumlah Pemudik Berkurang, Ketua Asosiasi PKL: Ekonomi Rakyat Tidak Baik-baik Saja

Menurutnya, salah satu faktor penyebab dari menurunnya jumlah pemudik tahun ini adalah perputaran ekonomi rakyat melalui UMKM makin lesu akibat daya beli rakyat makin menurun.

Menangi Derby Merseyside, Liverpool Nyaman di Puncak

Liverpool meraih kemenangan tipis 1-0 atas Everton dalam Derby Merseyside yang berlangsung sengit di Anfield, Kamis (3/4/2025) malam. Gol apik Diogo Jota di menit ke-57 memastikan tiga poin bagi The Reds.

Rekonstruksi Pasca Gempa, Militer Myanmar Umumkan Gencatan Senjata

Gencatan senjata ini berlaku mulai 2 April hingga 22 April, dengan harapan dapat mempercepat penyaluran bantuan kepada para korban.

Israel Perintahkan Warga Gaza Utara Segera Mengungsi di Tengah Ekspansi Militer

Anak-anak Palestina terlihat di kamp pengungsi Jabalia di Jalur Gaza utara pada 31 Maret 2025. (Xinhua/Mahmoud Zaki)

Trump Teken "Tarif Timbal Balik" di Tengah Protes yang Meluas

Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menghadiri acara perayaan Hari Kemerdekaan Yunani di Gedung Putih di Washington DC, AS, pada 24 Maret 2025. (Xinhua/Hu Yousong)

Daftar Lengkap! Ini Tarif Dagang Trump ke Semua Negara, RI Kena Segini

Presiden Amerika serikat (AS) Donald Trump akhirnya mengumumkan kebijakan tarif impor baru. Tarif ini lebih besar dibandingkan perkiraaan sebelumnya, termasuk untuk Indonesia.

DeepSeek Bantu Misi Penyelamatan Pascagempa di Myanmar

Tim penyelamat dari China melakukan upaya pencarian dan penyelamatan korban di lokasi gempa bumi di Mandalay, Myanmar, pada 31 Maret 2025. (Xinhua/Jiang Chao)