Kelompok Penyintas Bom Atom Jepang Kecam Trump Soal Uji Coba Nuklir

Kelompok tersebut menyebut perintah Trump “sangat tidak dapat diterima”, dikutip dari CAN, Jumat (31/10/2025).

China Kembangkan Tenaga Fusi Nuklir dan Target Beroperasi Tahun 2050

Saat ini, seperti diungkapkan oleh Zhong Wulu dari China National Nuclear Corporation (CNNC) pengembangan tersebut telah memasuki tahap ketiga dari enam tahap pengembangan.

Iran Kecam Sanksi PBB, Tuduh Eropa Salah Gunakan Kesepakatan Nuklir

Iran mengecam kembali diberlakukannya sanksi PBB sebagai tindakan “ilegal” dan menuduh Eropa menyalahgunakan kesepakatan nuklir 2015.

Korut Tegaskan Status Negara Nuklir Permanen, Tantang Tekanan dari AS

Korea Utara, Senin, menyatakan bahwa statusnya sebagai negara pemilik senjata nuklir telah "ditetapkan secara permanen" dalam hukum Korut, sekaligus mengecam AS karena mengulangi klaim "yang tidak sesuai zaman" tentang denuklirisasi Pyongyang pada sebuah pertemuan internasional.

Malaysia Proyeksikan Pemanfaatan Nuklir 10-15 Tahun Mendatang

Otoritas Malaysia memproyeksikan pemanfaatan energi nuklir sebagai energi baru di negara tersebut, dapat dilakukan 10—15 tahun mendatang, setelah dilakukan kajian mendalam atas hal itu.

China Tolak Tawaran AS Dalam Upaya Pelucutan Senjata Nuklir

Sebelumnya Presiden AS Donald Trump mengatakan membahas pembatasan senjata nuklir dengan Presiden Rusia Vladimir Putin, termasuk rencana untuk melibatkan China dalam upaya denuklirisasi.

Malaysia Pertimbangkan Energi Nuklir sebagai Bagian dari Bauran Energi Domestiknya

Wisatawan menikmati pemandangan Selat Malaka dari atas Bukit St. Paul di Malaka, Malaysia, pada 18 September 2020. (Xinhua/Zhu Wei)

NASA Berencana Bangun Reaktor Nuklir di Bulan

Reaktor ini diharapkan menjadi sumber energi untuk mendukung fasilitas penelitian, habitat, dan kendaraan eksplorasi di Bulan.

Donald Trump Perintahkan Dua Kapal Selam Nuklir Dekati Rusia

Presiden Amerika Serikat Donald Trump, Jumat, mengatakan dia telah memerintahkan pengerahan dua kapal selam nuklir sedekat mungkin dengan Rusia menyusul pernyataan mantan Presiden Rusia Dmitry Medvedev.

Rusia Sebut Ukraina Serang Fasilitas Nuklir Zaporizhzhia

Pusat pelatihan pembangkit listrik tenaga nuklir Zaporizhzhia (Zaporizhzhia nuclear power plant/ZNPP) diserang oleh tiga drone Ukraina pada Minggu (13/7) malam waktu setempat, ungkap administrasi pembangkit listrik itu yang dibentuk oleh Rusia pada Senin (14/7).

China Tegas Dukung Pembentukan Zona Bebas Senjata Nuklir Asia Tenggara

China dengan tegas mendukung pembentukan zona bebas senjata nuklir Asia Tenggara, demikian disampaikan Jiang Bin, juru bicara Kementerian Pertahanan Nasional China, pada Senin (14/7).