Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) tengah mempersiapkan perumusan proyeksi teknologi masa depan untuk memastikan arah industrialisasi Indonesia berbasis pada perkembangan teknologi hingga 2030, 2040, dan 2050.
Presiden AS Donald Trump pada Sabtu (10/1) mengatakan bahwa AS "siap membantu" sehubungan dengan situasi di Iran, seraya mengeklaim bahwa Iran "sedang menyongsong kebebasan", kembali menyampaikan ancamannya terhadap negara Timur Tengah tersebut.
Ole Gunnar Solskjaer dan Michael Carrick dijadwalkan melanjutkan diskusi dengan klub, sementara Darren Fletcher disebut sebagai opsi untuk memimpin dalam satu pertandingan.
Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemdiktisaintek) bersama New Energy and Industrial Technology Development Organization (NEDO) Jepang mempersiapkan kolaborasi riset terapan bidang energi baru terbarukan, teknologi digital, transportasi, lingkungan, dan penguatan daya saing industri.
Kementerian Pekerjaan Umum (PU) melalui Balai Wilayah Sungai (BWS) Sumatera V menyiapkan 50 unit alat berat untuk mempercepat normalisasi sungai akibat pendangkalan pascabencana yang melanda Provinsi Sumatera Barat (Sumbar).
Meski hingga saat ini di Jakarta belum ditemukan laporan kasus, tapi Pramono memberikan intruksi khusus kepada Kepala Dinas Kesehatan untuk menyiapkan mitigasi.
Mantan pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer dikabarkan siap kembali ke Old Trafford untuk mengisi posisi pelatih sementara setelah Ruben Amorim dipecat baru-baru ini.
Prabowo mengatakan kehadirian pemimpin di lokasi bencana memiliki tujuan utama agar bisa mengetahui secara langsung kekurangan dan hambatan di lapangan,
Anggota Tim Pokja Diklat PPIH 2026, Letkol Arm Tulus Widodo, menjelaskan bahwa pelatihan intensif layaknya "masuk barak" ini dirancang untuk membentuk karakter, disiplin, serta kesiapan fisik dan mental pelayanan.