Rupiah Melemah 0,04% Posisi Rp16.638 Per Dolar AS

Senin di Jakarta melemah 7 poin atau 0,04 persen menjadi Rp16.638 per dolar Amerika Serikat (AS)

Kemenkes Imbau Masyarakat Waspadai Mikroplastik Pada Air Hujan

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengimbau masyarakat untuk mewaspadai keberadaan mikroplastik pada air hujan perlu diwaspadai. Namun hal itu bukan berarti air hujan tersebut berbahaya langsung bagi kesehatan.

Emas Melemah 0,09% Posisi US$3.998,19 Per Troy Ons

Senin (3/11/2025) hingga pukul 06.22 WIB, harga emas dunia di pasar spot melemah 0,09% di posisi US$3.998,19 per troy ons

YouTube Perketat Kebijakan Konten Game Kekerasan dan Judi Daring

Platform video YouTube, memperketat kebijakan terhadap konten game kekerasan dan perjudian daring. Langkah ini mulai diberlakukan secara global pada 17 November 2025 mendatang.

Bulog Sebut Penyaluran Beras Premium Befood Setra Ramos Tembus 100 Ribu Ton

“Befood ini beras kategori premium dengan karakteristik pecahan hanya sekitar 15 persen dan kadar air 14 persen. Rasanya memuaskan dan sudah diterima baik oleh masyarakat,” ujar Dirut Bulog.

Muslim Arbi Nilai KPK Lamban Usut Kasus Whoosh

Muslim melihat bahwa, pimpinan KPK yang ditunjuk Jokowi tersandera akibat utang budi. Akibatnya, KPK seperti dirudung ketakutan kalau harus mengusut kasus Whoosh.

Publik Menanti Ketegasan dan Keteguhan Prabowo Tegakan Keadilan dan Kebenaran

Muslim melihat, Presiden RI ke-7, Jokowi ini telah menjadi sasaran kritik sejumlah pihak dengan bukti-bukti yang diurai di mata publik selama berkuasa sampai setahun ini menjadi catatan buruk kekuasaannya.

Tarsandung Kasus Narkoba, Polisi: Onad Adalah Korban

Meski menyebut Onad sebagai korban, Wisnu belum dapat menjelaskan alasan di balik penetapan status tersebut. Pihaknya juga belum memastikan status Onad sebagai tersangka.

Rosan Roeslani: Investasi Korsel Capai 6 Miliar Dolar

Rosan Roeslani mengungkapkan komitmen kuat investor Korea Selatan dalam memperluas penanaman modal di Indonesia. Total nilai investasi yang sedang dan akan direalisasikan mencapai sekitar 6 miliar dolar AS

Kemendikdasmen Dukung Buku “Apa Jadinya Dunia Tanpa Indonesia”

Mendikdasmen menekankan signifikansi buku ini sebagai sumber inspirasi untuk menumbuhkan rasa percaya diri dan keyakinan bangsa Indonesia

Dukung Musim Tanam, Pupuk Indonesia Lepas Kapal Subsidi

PT Pupuk Indonesia melepas kapal bermuatan pupuk bersubsidi di kawasan industri Pupuk Kaltim, Jumat (31/10/2025)

KPK Harus Usut Indikasi Dugaan Korupsi Proyek Whoosh

Dia menilai hal itu menjadi indikasi serius terjadinya korupsi. Sebab kemahalan tersebut telah merugikan keuangan negara.

Pertamina Patra Niaga Gandeng Lemigas Cek Kualitas Pertalite

Ega mengungkapkan, setidaknya 300 SPBU di wilayah Pantai Utara (Pantura) Jawa Timur telah menjalani pengecekan kualitas Pertalite.

Dante: Cek Kesehatan Gratis Di Puskesmas Sekarang Bisa Kapan Saja

Dante juga mengungkapkan bahwa program pemerintah ini telah melampaui ekspektasi. Hingga akhir Oktober, tercatat sudah 51 juta orang yang mendaftar dan 47 juta di antaranya telah diperiksa. Padahal, target tahun ini adalah 50 juta orang.